Laman

Sabtu, 15 Februari 2025

Muqaddimah Ushul tafsir. Lanjutan fasal kedua: perselisihan diantara salaf kebanyakannya adalah khilaf tanawwu'. Kadang kadang dimaksudkan tentang sesuatu adalah makna yang dikandung di dalam lafadz tersebut seperti lafadz alquddus

Silahkan simak dan download Muqaddimah Ushul tafsir. Lanjutan fasal kedua: perselisihan diantara salaf kebanyakannya adalah khilaf tanawwu'. Kadang kadang dimaksudkan tentang sesuatu adalah makna yang dikandung di dalam lafadz tersebut seperti lafadz alquddus maksudnya adalah bahwa Alloh Ta'ala bersih dari kekurangan kekurangan, lafadz assalam maksudnya bahwa mahluq mahluq selamat dari kedholiman Alloh Ta'ala, Al mu'min maksudnya bahwa Alloh Ta'ala membenarkan Rosul Rosul Nya dengan diantaranya memberikan mu'jizat, walaupun itu semua adalah dzat Alloh Ta'ala.

yang disampaikan oleh  Ustadz Abu Abdirrohman Utsman Wahyudi di Masjid Ahlussunnah Bukit Mawar, Perum Sendang Mulyo Semarang.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar